Rabu, 12 Agustus 2020

Dua Jenis Ilmu Agama

 Assalamu'alaikum sahabat blogger

Semoga kita semua selalu berada dalam lindungan Allah SWT

Dalam agama Islam terdapat dua Ilmu Agama. Fardhu 'ain adalah ilmu yang wajib dipelajari setiap individu muslim,laki-laki dan perempuan tanpa terkecuali tidak bisa dikecualikan dan harus pertama dipelajari sebelum ilmu-ilmu yang lain. Frdhu Kifayah adalah Ilmu yang wajib dipelajari minimal satu orang dalam satu wialyah. Kewajiban bagi yang lain menjadi gugur apabila telah ada yang satu orang atau lebih melaksanakannya.

Dikirim oleh Mphn pada Sabtu, 15 Agustus 2020
 


Wassalamu'alaikum Wr. Wb

Tidak ada komentar:

Posting Komentar